Selasa, 25 Agustus 2009

Kurma

Kurma merupakan salah satu jenis pohon palm yang dikenal juga dengan sebutan Phoenix dactylifera.

Kurma banyak tumbuh di negara-negara Timur Tengah dan Afrika Utara. Manfaat kurma yang beragam seperti yang dijelaskan dalam hadist:

Qola rasulullah shollahu ‘alaihi wasallam :
“man tashabbaha kulla yaumin sab’a tamaraatin ‘ajwatan lam yadhurrahu fii dzalikal yaumi summun walaa sihrun”. (shohiihul bukhaari)

Sabda Rasulullah SAW :
“Barang siapa yang makan pagi dengan tujuh butir kurma Ajwah, maka tak akan mencelakainya racun dan sihir dihari itu”. (Riwayat Shahih Al-Bukhari)

Kurma dibagi menjadi 2 jenis, yakni Kurma Kering dan Kurma Basah, yang biasa di kenal : Kurma kering dengan sebutan Tamr dan Kurma Basah dengan sebutan Ruthab. Masing-masing mempunyai konsentrasi manfaat yang berbeda, meskipun secara garis besar buah kurma mempunyai manfat yang sama. Manfaat kurma dapat anda simak diartikel-artikel kami selanjutnya, di web blog Agen Kurma.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar